Ditaman Masjid Agung, Bupati Lebong Panen Kurma Kedua di Tahun 2022

Jumat, 21 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu, lebong – Setelah melaksanakan Sholat Jumat Berjamaah di Masjid Agung Sultan Abdullah Kabupaten Lebong, Bupati dan rombongan menyempatkan memanen buah kurma yang hidup dipelataran komplek atau taman Masjid Agung (21/10/2022) siang.

Kurma yang sedang berbuah lebat ini merupakan tanaman yang berasal dari timur tengah, tapi setelah mendapatkan perawatan serta penyerbukan yang dilakukan perangkat masjid agung, akhirnya dapat berbuah dan dicicipi oleh tamu yang datang pada saat itu.

Ini merupakan kali kedua setelah pada tahun 2021 lalu, Bupati Lebong juga pernah melaksanakan pemetikan panen kurma.

Saat ditemui awak media saat pemetikan kurma, Bupati Lebong menyampaikan bahwa ucap syukurnya bahwa pada saat ini dapat memanen kurma yang kali kedua pada tahun 2022. Ia juga menyempatkan mencicipi buah kurma yang dipetik dari pohon kurma tersebut.

“Alhamdulillah, hari ini kita memanen kurma kedua pada tahun 2022,” ucapnya sambil memotong tapuk pohon kurma.

Ia juga memeberikan apresiasi, karena kurma yang selama ini diketahui dapat tumbuh dan berbuah hanya di timur tengah, ternyata dapat tumbuh subur di tanah Kabupaten Lebong.

“Semoga dengan panennya kurma disekitaran masjid Agung dapat memberikan keberkahan untuk kabupaten kita tercinta dan Allah merahmati kita semua munuju Bahagia dan Sejahtera,” tegas Kopli.

Imam Masjid Agung M. Yusuf Syauqi yang juga ikut mendapingi Bupati Kopli Ansori saat pemetikan, berharap kedepanya pohon-pohon yang ada disekitar komplek masjid agung dapat berbuah dan bisa dinikmati oleh masyarakat Lebong khususnya.

“Kita sangat bersyukur dimana kurma disekitar komplek masjid dapat berbuah lebat, semoga kedepan nantinya menjadi destinasi wisata,” ungkap Imam Majis Agung.

Tampak juga para Jemaah sholat jumat yang ikut hadir dalam pemetikan, ikut serta menikmati buah segar kurma yang baru saja dipanen.  (Act)

Baca Juga

Pelantikan 66 Pjs Kades di Lebong Ditunda, Ini Alasannya
Infrastruktur Masih Menjadi Fokus di Musrenbang RKPD Lebong 2026
Polisi Selidiki Dugaan Kredit Fiktif Bank Bengkulu Capem Muara Aman
Azhari Menjadi Ketua DPD PAN, Partai Yang Bukan Pendukungnya Saat Pemilukada
Bupati Lebong Tetapkan Belasan Pelaksana Tugas, Ini Daftarnya
Risma Al Ikhlas Kampung Muara Aman Gelar Khatam Qur’an Ramadhan 1446/2025
Bupati Lebong Dampingi Helmi Hasan Tinjau Lokasi Longsor di Rimbo Pengadang
Menjelang Lebaran 2025 Daya Beli Masyarakat Menurun, Ada Apa?

Baca Juga

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:49 WIB

Pelantikan 66 Pjs Kades di Lebong Ditunda, Ini Alasannya

Senin, 24 Maret 2025 - 17:50 WIB

Infrastruktur Masih Menjadi Fokus di Musrenbang RKPD Lebong 2026

Senin, 24 Maret 2025 - 05:37 WIB

Polisi Selidiki Dugaan Kredit Fiktif Bank Bengkulu Capem Muara Aman

Selasa, 18 Maret 2025 - 20:35 WIB

Bupati Lebong Tetapkan Belasan Pelaksana Tugas, Ini Daftarnya

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:29 WIB

Risma Al Ikhlas Kampung Muara Aman Gelar Khatam Qur’an Ramadhan 1446/2025

Berita Terbaru

Kondisi ungan Pjs kades setelah dinyataka, pelantikan ditunda

Daerah

Pelantikan 66 Pjs Kades di Lebong Ditunda, Ini Alasannya

Kamis, 27 Mar 2025 - 15:49 WIB

Timnas Indoinesia saat menjamu Bahrain

Mancanegara

Kumpulkan 9 Poin, Indonesia Bekuk Bahrain 1-0

Rabu, 26 Mar 2025 - 12:52 WIB

Pengurusan SKCK

Kisah

Minta Polri Hapus SKCK, Ini Alasan KemenHAM

Sabtu, 22 Mar 2025 - 17:59 WIB