Kebakaran Di Ruko Samping Terminal Lebong Murni Korsleting Listrik

Jumat, 18 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(kiri) Kapolres Lebong AKBP Awilzan SIK saat diwawancarai awak media, (kanan) foto kebakaran ruko sebelah terminal Lebong

(kiri) Kapolres Lebong AKBP Awilzan SIK saat diwawancarai awak media, (kanan) foto kebakaran ruko sebelah terminal Lebong

fajarbengkulu, lebong – Ruko milik Bupati Lebong Kopli Ansori yang dijadikan sebagai Sekretariat posko pemenangan Paslon Bupati dan Wakli Bupati Lebong nomor urut 1, Kopli Ansori – Roiyana yang berada di samping pasar terminal Muara aman, Kelurahan Amen Kecamatan Amen terbakar.

Musibah kebakaran itu terjadi sekitar pukul 04.00 WIB dini hari, Selasa 15 Oktober 2024.

Saat dikonfirmasi, disela acara sosialisasi pemilu damai di Aula Polres Lebong, jumat sore (18/10/2024) Kapolres Lebong AKBP Awilzan SIK menjelaskan bahwa setelah diselidiki secara menyeluruh bahwa telah keluarnya data dari Tim  Indonesia Automatic Fingerprint Identification System (Inafis) bahwa terbakarnya ruangan salah satu posko Paslon Bupati dan wakil bupati Lebong ini murni diakibatkan korsleting listrik.

“Setelah dilakukan pemeriksaan dan interogasi, didapatkan kesimpulanya mengerucut bahwa, penyebab kebakaran karena korsleting listrik,” ungkap Kapolres

Disinggung soal kerugian yang dialami akibat kebakaran, Kapolres menerangkan bahwa beberapa barang yang ada didalam posko serta tak adanya korban jiwa, diperkirakan kerugian berkisar 100 juta rupiah.

“Yang ikut hangus terbakar diantaranya 3 laptop, sound system karaoke, meja, kursi sofa dan beberapa barang lainnya, diperkirakan kurang lebih 100 juta rupiah,” pungkasnya.(Act)

Baca Juga

Khitanan Massal 2025 Diprakarsai TP PKK, Ditutup Secara Resmi Oleh Bupati Lebong
Akte Kopdes Diserahkan, Bupati Lebong Harapkan Pengurus Segera Bekerja
Azhari Hadiri Sedekah Bumi Mangkurajo dan Launching Penanaman Jagung
6 Pejabat Fungsional Dilantik Bupati Lebong
Gantikan Ahmad Nur’ain, Wilyan Bachtiar Siap Benahi Manajemen di PDAM Lebong
Donni Swabuana Menjawab, Bagian Hukum Setda Lebong Ngotot Terbitkan SK TPP Tanggal Mundur
Dalih Lebih Fokus dan Adaptif, ASN Boleh WFA dan Jam Kerja Fleksibel
Setelah Sekian Lama, Pemkab Lebong Akhirnya Terima Hak Kelola Rusun ASN

Baca Juga

Senin, 30 Juni 2025 - 22:25 WIB

Khitanan Massal 2025 Diprakarsai TP PKK, Ditutup Secara Resmi Oleh Bupati Lebong

Senin, 30 Juni 2025 - 15:26 WIB

Akte Kopdes Diserahkan, Bupati Lebong Harapkan Pengurus Segera Bekerja

Jumat, 27 Juni 2025 - 16:40 WIB

Azhari Hadiri Sedekah Bumi Mangkurajo dan Launching Penanaman Jagung

Kamis, 26 Juni 2025 - 20:32 WIB

6 Pejabat Fungsional Dilantik Bupati Lebong

Senin, 23 Juni 2025 - 19:45 WIB

Gantikan Ahmad Nur’ain, Wilyan Bachtiar Siap Benahi Manajemen di PDAM Lebong

Berita Terbaru

Bupati Lebong lantik 6 pejabat fungsional

Daerah

6 Pejabat Fungsional Dilantik Bupati Lebong

Kamis, 26 Jun 2025 - 20:32 WIB