Siapa Jagoanmu di Laga El Clasico Akhir Pekan ini ?

Kamis, 8 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu.com, Olahraga – Banyak yang memprediksikan kalau laga ini akan berjalan lebih seru dibanding pertemuan sebelumnya. Hal ini dikarenakan kedua tim lagi saling sikut di papan atas klasemen. Barcelona saat ini bertengger di peringkat kedua dengan 65 poin, sementara Real Madrid di peringkat ketiga dengan raihan 63 poin.

 Laga El Clasico Akan Tersaji Akhir Pekan ini, Siapa yang Bakal Ngegolin Duluan?

Apapun hasil pertandingan di laga ini, itu akan membuat persaingan papan atas dan persaingan menuju juara LaLiga musim 2020/21 akan semakin sengit. Kedua tim ini plus Atletico Madrid punya peluang besar untuk bisa menjuarai LaLiga musim ini.
Prediksi
Jelang laga penting ini, bisa dibilang Barcelona sedikit lebih diuntungkan secara fisik. Soalnya mereka gak ada pertandingan di tengah pekan. Sementara Real Madrid harus menjalani laga perempatfinal kontra Liverpool. Beruntungnya di leg pertama Madrid bertindak sebagai tuan rumah, jadi mereka gak harus melakukan perjalanan jauh.

 Laga El Clasico Akan Tersaji Akhir Pekan ini, Siapa yang Bakal Ngegolin Duluan?

Selain itu, Barcelona lagi dalam kondisi yang baik. Mereka belum terkalahkan di 17 laga terakhir mereka di LaLiga. Bahkan di lima laga terakhir mereka selalu meraih kemenangan. Kondisi ini juga didukung dengan peforma Lionel Messi yang lagi bagus – bagusnya. Pria Argentina tersebut telah mengoleksi 23 gol di LaLiga dan menjadikannya sebagai pencetak gol terbanyak sementara.
Kabar buruk justru datang dari tim tuan rumah. Real Madrid tidak bisa diperkuat Sergio Ramos pada laga ini. Pemain 34 tahun tersebut harus menepi karena cedera. Selain Ramos, Madrid juga kehilangan Rafael Varane yang terinfeksi virus Corona.

 Laga El Clasico Akan Tersaji Akhir Pekan ini, Siapa yang Bakal Ngegolin Duluan?

Tapi, ini bukan kali pertama Madrid krisis pemain di musim ini. Beberapa pekan yang lalu mereka juga menjalani laga demi laga dengan komposisi pemain yang sangat minim. Dan mereka berhasil melalui krisis tersebut dengan hasil yang menggembirakan.
Kalau di Barcelona ada Messi yang lagi gacor – gacornya, di Real Madrid ada Karim Benzema yang juga lagi sering – seringnya bikin gol. Ia bahkan mampu menyarangkan enam gol di empat laga terakhir El Real di LaLiga. (**)

Baca Juga

AC Milan Bungkam AS Roma 3-1 Diajang Coppa Italia
Habib Dzulfaqqor Daffa, Pesilat Asal Bengkulu Mendapatkan Medali Emas Kejuaraan Dunia di Abu Dhabi
Duduki Klasemen Grup A AFF U19, Setelah Tundukkan Filipina 6-0
Menang Atas Skotlandia, Timnas Hungaria Dedikasikan Untuk Varga
Hadapi Irak, Indonesia Turunkan 25 Pemain Dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026
Indonesia Tumbang 2-0, Ini Jawaban Kapten Argentina
UEFA Nations League 2023 Kroasia vs Spanyol, Ini dia Pemenangnya
Produsen Pfizer Mendapat Keuntungan Triliunan Rupiah Hasil dari Vaksin Covid-19

Baca Juga

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:01 WIB

AC Milan Bungkam AS Roma 3-1 Diajang Coppa Italia

Minggu, 22 Desember 2024 - 18:57 WIB

Habib Dzulfaqqor Daffa, Pesilat Asal Bengkulu Mendapatkan Medali Emas Kejuaraan Dunia di Abu Dhabi

Kamis, 18 Juli 2024 - 06:24 WIB

Duduki Klasemen Grup A AFF U19, Setelah Tundukkan Filipina 6-0

Senin, 24 Juni 2024 - 08:01 WIB

Menang Atas Skotlandia, Timnas Hungaria Dedikasikan Untuk Varga

Senin, 13 November 2023 - 06:27 WIB

Hadapi Irak, Indonesia Turunkan 25 Pemain Dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026

Berita Terbaru

Milan Vs Roma, (foto yahoosport)

Mancanegara

AC Milan Bungkam AS Roma 3-1 Diajang Coppa Italia

Kamis, 6 Feb 2025 - 08:01 WIB

Lokasi Laka di Desa Sukau Rajo Kecamatan Amen

Daerah

Jupiter Vs Beat, Warga Sungai Gerong Meninggal Dunia

Rabu, 5 Feb 2025 - 10:32 WIB