Cegah Potensi Kecurangan, Rio Capella Siapkan Tim Hukum di Pilkada 2024

Kamis, 29 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Patrice Rio Capella

Patrice Rio Capella

fajarbengkulu, lebong – Ditemui di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lebong saat mengantar pasangan Azhari-Bambang, Patrice Rio Capella memberikan beberapa ungkapan untuk memberi semangat para pendukung, ia juga menegaskan dan harapan untuk netralitas serta damainya Pilkada November 2024.

Politik kawakan yang juga ikut serta dalam gagasan pembentukan Kabupaten Lebong ini juga mengapresiasi adanya pasangan calon yang berasal dari Aparatur Sipil Negara karena tekad yang besar yang dibawa pasangan ini dalam kontestasi pilkada 2024.

“Mereka maju dalam pilkada jelas mempunyai persiapan yang matang karena bersedia meninggalkan karirnya yang selama ini diemban,” ungkap Rio di halaman kantor KPU Lebong kamis sore (29/08/2024)

Ia juga menyakini bahwa majunya pasangan Azhari-Bambang dengan harapan membuat Lebong lebih baik adalah niat dan tekad yang datang dari diri mereka berdua.

“Akan menjadikan Lebong lebih baik adalah niat dan tekad mereka dalam menyetarakan kemajuan seperti kabupaten lain,” imbuhnya

Disinggung soal apabila adanya kecurangan pilkada, seperti tidak netralnya ASN atau aparatur desa, pria yang mempunyai basic dalam hukum ini menyatakan tidak main-main dalam hal penyelesaian. Bahkan ia sudah berkoordinasi dengan tim hukum yang berada di Jakarta dalam penanganan masalah pilkada.

“Disayangkan apabila ada ASN yang terlalu jauh dalam keikutsertaan Pilkada, apabila nanti terbukti adanya potensi kecurangan pilkada, saya sudah berkoordinasi dengan staff hukum yang ada di Jakarta siap back up demi pilkada damai dan adil dan jujur,” demikian Rio Capella. (Act)

Baca Juga

Ops Zebra Nala Dimulai, Satlantas Polres Bengkulu Selatan Fokus Tindak Pelanggaran Prioritas Berikut Ini!
Pemkab Lebong Rotasi 6 Kepala Dinas dan 60 ASN
Belum PHO, Pengerjaan Pembangunan Rabat Beton Di Kelurahan Kampung Baru Pasar Manak Sudah Retak
Kurang Dari 12 Jam, Tim Totaici Amankan 1 Terduga Pelaku Curat 
Susul Mantan Sekretaris dan Bendahara, Ketua KPUD Bengkulu Selatan Ditetapkan Tsk Oleh Kejari BS, Adakah Tsk Berikutnya?
Dikontrak Hanya Setahun, P3K Lebong Dituntut Kerja Maksimal
Polres Bengkulu Selatan Laksanakan Apel Gelar Pasukan dan Perlengkapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025
Rugikan Negara Ratusan Juta Mantan Pjs Kades Bungin Mendekam di Tahanan

Baca Juga

Senin, 17 November 2025 - 09:29 WIB

Ops Zebra Nala Dimulai, Satlantas Polres Bengkulu Selatan Fokus Tindak Pelanggaran Prioritas Berikut Ini!

Jumat, 14 November 2025 - 18:49 WIB

Pemkab Lebong Rotasi 6 Kepala Dinas dan 60 ASN

Rabu, 12 November 2025 - 11:40 WIB

Belum PHO, Pengerjaan Pembangunan Rabat Beton Di Kelurahan Kampung Baru Pasar Manak Sudah Retak

Selasa, 11 November 2025 - 13:29 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Tim Totaici Amankan 1 Terduga Pelaku Curat 

Jumat, 7 November 2025 - 10:33 WIB

Susul Mantan Sekretaris dan Bendahara, Ketua KPUD Bengkulu Selatan Ditetapkan Tsk Oleh Kejari BS, Adakah Tsk Berikutnya?

Berita Terbaru

Bupati Lebong Azhari mengambil sumpah kepada ASN dalam rotasi jabatan di bulan November 2025

Daerah

Pemkab Lebong Rotasi 6 Kepala Dinas dan 60 ASN

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:49 WIB