Bupati Kopli Ansori Lepas 43 Calon Jamaah Haji Lebong 2022

Rabu, 8 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu, lebong – Bertempat di Masjid Agung Sultan Abdullah Kabupaten Lebong, 43 Jamaah haji, 15 jamaah haji laki-laki dan 28 jamaah haji perempuan dilepas oleh Bupati Lebong, Kemenag Lebong dan jajarannya rabu (08/06/2022)

Turut hadir pula Sekda Lebong, perwakilan Polres Lebong, segenap Kepala OPD serta keluarga serta keluarga jamaah haji yang akan diberangkatkan untuk melakukan ibadah rukun islam yang kelima.

Bupati Kopli Ansori menyampaikan saat diberikan waktu dalam kata sambutan bahwa ia berharap kepada para jamaah haji yang akan berangkat untuk khusuk melakukan ibadah haji, karena disana nantin akan bergabung dengan ribuan calon jamaah haji di Mekah.

“Kami dari pemerintahan Kabupaten Lebong berharap kiranya calon jemaah haji dapat khusuk dalam melaksanakan ibadah serta ikuti aturan yang ada ditempat melaksanakan rukun rukun haji,” terang Bupati.

Ia juga mengucapkan terimakasih kepada Kementrian Agama Lebong, serta segala pihak yang telah melancarkan

“Kami berterimakasih kepada Kemenag Lebong dan semua jajarannya serta semua pihak yang telah mensukseskan pemberangkatan jemaah haji tahun 2022,” ungkap Kopli.

Pemberangkatan dari Lebong akan dilanjutkan ke Asrama Haji Bengkulu kemudian dilanjutkan menuju Embarkasi 6 Padang dan terbang menuju tanah suci.(Act)

Baca Juga

Belum PHO, Pengerjaan Pembangunan Rabat Beton Di Kelurahan Kampung Baru Pasar Manak Sudah Retak
Kurang Dari 12 Jam, Tim Totaici Amankan 1 Terduga Pelaku Curat 
Susul Mantan Sekretaris dan Bendahara, Ketua KPUD Bengkulu Selatan Ditetapkan Tsk Oleh Kejari BS, Adakah Tsk Berikutnya?
Dikontrak Hanya Setahun, P3K Lebong Dituntut Kerja Maksimal
Polres Bengkulu Selatan Laksanakan Apel Gelar Pasukan dan Perlengkapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025
Rugikan Negara Ratusan Juta Mantan Pjs Kades Bungin Mendekam di Tahanan
Buat SKCK di Polres Bengkulu Selatan? Begini Caranya, Baca Penjelasan Berikut Ini!
Nahas Saat Bekerja di Bengkulu, Warga Tangsel Meregang Nyawa

Baca Juga

Rabu, 12 November 2025 - 11:40 WIB

Belum PHO, Pengerjaan Pembangunan Rabat Beton Di Kelurahan Kampung Baru Pasar Manak Sudah Retak

Selasa, 11 November 2025 - 13:29 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Tim Totaici Amankan 1 Terduga Pelaku Curat 

Jumat, 7 November 2025 - 10:33 WIB

Susul Mantan Sekretaris dan Bendahara, Ketua KPUD Bengkulu Selatan Ditetapkan Tsk Oleh Kejari BS, Adakah Tsk Berikutnya?

Jumat, 7 November 2025 - 10:21 WIB

Dikontrak Hanya Setahun, P3K Lebong Dituntut Kerja Maksimal

Rabu, 5 November 2025 - 13:20 WIB

Polres Bengkulu Selatan Laksanakan Apel Gelar Pasukan dan Perlengkapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025

Berita Terbaru