Pelantikan 66 Pjs Kades di Lebong Ditunda, Ini Alasannya

Kamis, 27 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi ungan Pjs kades setelah dinyataka, pelantikan ditunda

Kondisi ungan Pjs kades setelah dinyataka, pelantikan ditunda

fajarbengkulu, – Sebanyak 66 pelantikan Pejabat Sementara (Pjs) Kepada Desa (Kades) berakhir dengan ditundanya jadwal sampai seusai lebaran idul fitri, atau tepatnya akan dievaluasi ulang serta undangan dikirimkan secara resmi.

Seyogyanya pelantikan Pjs akan dilaksanakan pada kamis (27/03/2025) sekira pukul 13.00 WIB, saat Pjs sudah mempersiapkan diri dengan atributnya serta ruang dari Aula Sekda Kabupaten Lebong di Komplek Kantor Bupati, sudah dipenuhi para keluarga yang ingin menyaksikan pelantikan keluarganya menjadi Pjs Kades. Tetapi apa boleh dikata, setelah penyampaian dari Sekretaris daerah (Sekda) Lebong H. Mustarani Abidin SH, M.Si yang di dampingi oleh Kepala Dinas PMD Saprul, kegiatan pelantikan dinyatakan ditunda.

Sekda Lebong memberi keterangan bahwa tertundanya pelaksanaan pelantikan tersebut karena ada sekirat 7 calon Pjs Kades tidak hadir.

“Iya benar, ada sekiranya 7 calon Pjs yang belum dapat hadir,” terang Mustarani.

Sekda Lebong Mustarani Abidin didampingi Kepala Dinas PMD, Saprul saat menyampaikan ditundanya peatikan ke 66 Pjs Kades

Serta keinginan dari Bupati dan wakil Bupati Lebong adanya keseragaman dan kebersamaan sehingga nantinya dapat dilantik secara bersama serta tidak adanya calon PJs yang absen dalam pelantikan.

“Bupati Azhari dan Wabup Bambang ASB sudah siap dari jam 1 siang tadi untuk melantik, tapi saat ditunggu hingga pukul 2 siang, ternyata masih ada calon Pjs Kades yang belum datang, sehingga kita tunda dahulu,” imbuh Sekda.

Saat disinggung kapan pelantikan Pjs lanjutan, Sekda Mustarani mengataan bahwa hari ini adalah hari terakhir kerja para ASN, sehingga tidak memungkinkan apabila dilakukan dalam waktu dekat ini, sehingga pelantikan akan dilaksanakan setelah Idul Fitri 2025.

“Kita nantinya akan undang secara resmi bakal calon Pjs, bukan lagi melalui telepon dan Whatsapp, dan akan dilaksanakan pelantian nantinya setelah lebaran,” tutupnya. (Act)

Baca Juga

Bupati Bengkulu Selatan Melakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Perusahaan Air Minum Dalam Kemasan di Air Nipis
Jaringan Pengedar G4nja Terbongkar, 2 Terduga Melenggang ke Jeruji Besi
Bupati Bengkulu Selatan Lantik Sekda Definitif dan 7 Pejabat OPD Hasil JPTP
Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat
Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah
Pemkab Bongkar Usaha Warem Yang Diduga Tak Punya Izin, Masyarakat Dan Ulama Di BS Dukung Penuh Dan Beri Apresiasi
Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV
Diberi Surat Peringatan Pemkab BS, Pemilik Warem Minta Relokasi Pengalihan Usah Kuliner dan Siap Bongkar Sendiri

Baca Juga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 17:42 WIB

Bupati Bengkulu Selatan Melakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Perusahaan Air Minum Dalam Kemasan di Air Nipis

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:05 WIB

Jaringan Pengedar G4nja Terbongkar, 2 Terduga Melenggang ke Jeruji Besi

Selasa, 13 Januari 2026 - 10:55 WIB

Bupati Bengkulu Selatan Lantik Sekda Definitif dan 7 Pejabat OPD Hasil JPTP

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:37 WIB

Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:55 WIB

Pemkab Bongkar Usaha Warem Yang Diduga Tak Punya Izin, Masyarakat Dan Ulama Di BS Dukung Penuh Dan Beri Apresiasi

Berita Terbaru

Pegawai pajak yang terjaring KPK

Kriminal

Deretan Harta Oknum Pegawai Pajak yang Terjaring KPK

Senin, 12 Jan 2026 - 06:56 WIB