Ini Nama 65 Pjs Kades Dilantik Bupati Lebong

Selasa, 24 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu, Lebong – Bertempat di Aula Setda Lebong Perkantoran Tubei, ke 65 Pejabat Sementara(Pjs) Kepala desa di Kabupaten Lebong dilantik dan diambil sumpah jabatan oleh Bupati Lebong Kopli Ansori selasa 24 Januari 2023.

Dalam kesempatan ini Bupati Kopli Ansori menyampaikan dalam sambutannya mengatakan ucapan terimakasih kepada Seluruh Kepala Desa yang sudah bertugas selama ini, BPD yang telah mendapingi.

“Alhamdulillah kita sudah melantik dan mengangkat sumpah Pjs Kepala Desa hingga nanti terpilihnya Kepala desa definitif,” ungkap Bupati Kopli.

Ia juga menambahkan agar kinerja Pjs Kepala Desa nantinya dapat bekerja maksimal hingga tujuan dalam pembangunan desa dapat terpenuhi.

“Nantinya para Pjs Kepala Desa dapat bekerja sesuai dengan aturan yang ada dan perhatikan betul program desa seperti Dana Desa, serta dapat menyampingkan kepentingan pribadi,” tambahnya.

Nama-nama Pejabat Sementara 65 Kepala Desa

Pelantikan Kepala Desa juga dihadiri oleh Sekda Lebong, perwakilan dari polres Lebong, perwakilan Kodim, Kejari Lebong, Camat, anggota BPD, kepala OPD di teras Pemda Lebong, beserta tamu undangan lainnya.(Act)

Baca Juga

Polres Bengkulu Selatan Gelar Panen Raya Jagung Kwartal IV
Dinsos BS Serahkan Penderita ODGJ Ke Keluarga Untuk Dilakukan Pengawasan Dan Pemantauan Perkembangan Serta Pemberian Obat
Tunjangan Perumahan DPRD Rp 12 Juta/Bulan Dikritik, Pemda Diminta Patuhi SE Mendagri
Jawab Tantangan Digital, Asosiasi Media dan Jurnalis (AMJ) Akan Dideklarasikan
Ajak Pacar Bobok Bareng Di Hotel Dan Diduga Lakukan Perbuatan Pencabulan , Pemuda Asal Kota Bengkulu Ditangkap Polisi
Terkait Aksi Damai Masyarakat Keban Agung I, Waka I DPRD BS Minta Pihak Terkait Untuk Segera Menindaklanjutinya
Ratusan Masyarakat Desa Keban Agung I Gelar Aksi Damai, Tuntut Usut Tuntas Penggunaan DD dan Turunkan Kepala Desa!
Mian Temui Gubernur Jakarta, Pemprov Bengkulu Ikhtiarkan Hibah Barang dari Pemprov DKI

Baca Juga

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:47 WIB

Polres Bengkulu Selatan Gelar Panen Raya Jagung Kwartal IV

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:37 WIB

Dinsos BS Serahkan Penderita ODGJ Ke Keluarga Untuk Dilakukan Pengawasan Dan Pemantauan Perkembangan Serta Pemberian Obat

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:34 WIB

Tunjangan Perumahan DPRD Rp 12 Juta/Bulan Dikritik, Pemda Diminta Patuhi SE Mendagri

Selasa, 27 Januari 2026 - 12:50 WIB

Jawab Tantangan Digital, Asosiasi Media dan Jurnalis (AMJ) Akan Dideklarasikan

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:30 WIB

Terkait Aksi Damai Masyarakat Keban Agung I, Waka I DPRD BS Minta Pihak Terkait Untuk Segera Menindaklanjutinya

Berita Terbaru

Daerah

Polres Bengkulu Selatan Gelar Panen Raya Jagung Kwartal IV

Kamis, 29 Jan 2026 - 11:47 WIB