PGRI Gelar Bhakti Sosial Kebersihan di Pasar Rakyat Lebong

Jumat, 19 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu, Lebong – Memeperingati HUT PGRI serta Hari Guru Nasional tahun 2021, Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Lebong melaksakan Bhakti Sosial membersihkan sampah dan selokan yang ada disekitar Pasar Rakyat Lebong Kecamatan Amen, Jum’at pagi (19/11).

Kegiatan yang diikuti seluruh anggota PGRI Lebong pengurus cabang maupun pengurus Kabupaten serta turut hadir Bupati Lebong Kopli Ansori, Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Indra Gunawan dan Plt Kepala Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Lebong Elvian Komar, S.Ag.

Peserta menyusuri parit-parit yang ada di lokasi serta membersihkan dengan cangkul dan peralatan lainnya, hingga kedalam lokasi pasar atau yang bisa dilakukan masyarakat dalam berbelanja untuk kebutuhan rumah tangganya. Kegiatan yang dilaksanakan dari pukul 08.00 WIB dan berakhir pada 11.00 WIB.

Ketua PGRI Lebong Karso, S.Pd menerangkan bahwa kegiatan ini bertujuan agar terciptanya silaturahmi dan saling peduli terhadap sesame terutama kepada pekerja kebersihan yang ada di Pasar.

“Keinginan kita supaya meningkatnya rasa peduli atar sesama serta dengan lingkungan bersih, kita akan merasakan lebih sehat tentunya,” terang Ketua PGRI.

Selain Bhakti Sosial, masih dibulan ini yaitu tanggal 25 November, PGRI Lebong akan melaksanakan Upacara memperingati Hari Guru Nasional (HGN) di Pendopo Rumah Dinas Bupati serta Vaksinasi Masal yang akan dilanksankan pada tanggal 27 November 2021 dengan bekerjasama dengan Dinas Kesehatan. (Act)

Baca Juga

Jaringan Pengedar G4nja Terbongkar, 2 Terduga Melenggang ke Jeruji Besi
Bupati Bengkulu Selatan Lantik Sekda Definitif dan 7 Pejabat OPD Hasil JPTP
Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat
Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah
Pemkab Bongkar Usaha Warem Yang Diduga Tak Punya Izin, Masyarakat Dan Ulama Di BS Dukung Penuh Dan Beri Apresiasi
Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV
Diberi Surat Peringatan Pemkab BS, Pemilik Warem Minta Relokasi Pengalihan Usah Kuliner dan Siap Bongkar Sendiri
Pemuda Muhammadiyah BS Dukung Langkah Pemkab Bongkar Warung Remang, Apdian Utama : Jangan Tebang Pilih!

Baca Juga

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:05 WIB

Jaringan Pengedar G4nja Terbongkar, 2 Terduga Melenggang ke Jeruji Besi

Selasa, 13 Januari 2026 - 10:55 WIB

Bupati Bengkulu Selatan Lantik Sekda Definitif dan 7 Pejabat OPD Hasil JPTP

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:37 WIB

Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat

Minggu, 11 Januari 2026 - 08:39 WIB

Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:35 WIB

Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV

Berita Terbaru

Pegawai pajak yang terjaring KPK

Kriminal

Deretan Harta Oknum Pegawai Pajak yang Terjaring KPK

Senin, 12 Jan 2026 - 06:56 WIB