4 Mundur, KPU Lebong Tetapkan 241 DCT Dalam Pilcaleg 2024

Rabu, 4 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor KPU Lebong

Kantor KPU Lebong

fajarbengkulu, lebong – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lebong, Provinsi Bengkulu menetapkan sebanyak 241 orang Daftar Calon Tetap (DCT) anggota legislatif Kabupaten Lebong.

Pernyataan itu dibenarkan oleh Ketua Divisi Teknis KPU Lebong, Sugianto. Pihaknya saat di hubungi media ini via telepon mengatakan penetapan DCT berjumlah 241 calon anggota legislatif (caleg) ini adalah hasil yang diajukan oleh 17 parpol.

Menurut dia, data-data yang ia terima sudah sesuai dengan data di aplikasi yang diajukan oleh masing-masing partai untuk maju pada pileg 2024 mendatang.

“Nama-nama calon anggota legislatif yang telah ditetapkan ini telah sesuai dengan data diaplikasi pencalonan pada masing-masing partai politik, dan dari jumlah DCS sebelum nya 245 ada 4 orang caleg yang mengundurkan diri” ujarnya, Jum’at (03/10/2023).

Ia berharap, setelah diumumkannya DCT ini masyarakat dapat menggunakan hak pilih dengan benar.

“Setelah ditetapkan nya DCT maka kemudian masyarakat bebas memilih dan menggunakan hak pilihnya dengan cerdas dan benar, pada 14 Februari 2024 mendatang” tutup sugianto.

Sementara untuk komposisi pencalonan dari 241 caleg yang ditetapkan dalam DCT di Kabupaten Lebong, sekitar 33,33 persen di antaranya keterwakilan perempuan. (**)

Berikut daftar DCT Pileg 2024 Se-Kabupaten Lebong, salin link dibawah ini:

https://drive.google.com/file/d/107VlFag3a4pi0UxgOw322f3IWFdyIsOu/view

Baca Juga

Khitanan Massal 2025 Diprakarsai TP PKK, Ditutup Secara Resmi Oleh Bupati Lebong
Akte Kopdes Diserahkan, Bupati Lebong Harapkan Pengurus Segera Bekerja
Azhari Hadiri Sedekah Bumi Mangkurajo dan Launching Penanaman Jagung
6 Pejabat Fungsional Dilantik Bupati Lebong
Gantikan Ahmad Nur’ain, Wilyan Bachtiar Siap Benahi Manajemen di PDAM Lebong
Donni Swabuana Menjawab, Bagian Hukum Setda Lebong Ngotot Terbitkan SK TPP Tanggal Mundur
Dalih Lebih Fokus dan Adaptif, ASN Boleh WFA dan Jam Kerja Fleksibel
Setelah Sekian Lama, Pemkab Lebong Akhirnya Terima Hak Kelola Rusun ASN

Baca Juga

Senin, 30 Juni 2025 - 22:25 WIB

Khitanan Massal 2025 Diprakarsai TP PKK, Ditutup Secara Resmi Oleh Bupati Lebong

Senin, 30 Juni 2025 - 15:26 WIB

Akte Kopdes Diserahkan, Bupati Lebong Harapkan Pengurus Segera Bekerja

Jumat, 27 Juni 2025 - 16:40 WIB

Azhari Hadiri Sedekah Bumi Mangkurajo dan Launching Penanaman Jagung

Kamis, 26 Juni 2025 - 20:32 WIB

6 Pejabat Fungsional Dilantik Bupati Lebong

Senin, 23 Juni 2025 - 19:45 WIB

Gantikan Ahmad Nur’ain, Wilyan Bachtiar Siap Benahi Manajemen di PDAM Lebong

Berita Terbaru

Bupati Lebong lantik 6 pejabat fungsional

Daerah

6 Pejabat Fungsional Dilantik Bupati Lebong

Kamis, 26 Jun 2025 - 20:32 WIB