Bupati Lantik dan Angkat Sumpah 232 PNS Lebong

Jumat, 1 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu, Lebong – Bertempat di Pendopo rumah dinas Bupati Lebong yang berlokasi di Kelurahan Tanjung Agung jumat malam (01/10) Bupati Lebong melantik sekiranya berjumlah 232 ASN Lebong diantaranya pejabat administrator, pejabat pengawas dan pejabat fungsional dilingkungan pemerintahan kabupaten Lebong berdasarkan surat nomor 353 Tahun 2021, tertanggal 01 Oktober 2021.

Bupati Lebong Kopli Ansori menyampaikan, bahwa rotasi jabatan yang dilaksanakan pada hari ini merupakan  hasil dari rekomendasi dan evaluasi yang ketat selama kurang lebih 3 bulan dari Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) Kabupaten Lebong serta acuan dari hasil pelaksanaan assesment beberapa waktu lalu.

“Semua sudah melewati tahap demi tahap serta pejabat yang hari ini dilantik merupakan hasil evaluasi ketat dari tim Baperjakat” jelas Kopli

Kopli Ansori jugo berharap kepada pejabat yang rotasi pada hari ini dapat bekerja sesuai dengan tupoksinya serta amanah dalam peningkatan kinerja sehingga visi misi dari kabupaten Lebong tercapai.

“Semoga dapat amanah serta menjalankam tugasnya untuk rakyat Lebong agar tujuan bahagia dan sejahtera dapat tercapai,” pungkasnya.

Turut hadir pula wabup Lebong Drs Fahrurrozi M.Pd, Sekda Lebong, Wakapolres Lebong, perwakilan dari DPRD Lebong Pip Haryono, Pabung L Damanik serta jajaran perjabat eselon II.

Untuk diketahui, acara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan yang dijadwalkan dimulai pada pukul 14.00WIB sempat diundur hingga pukul 20.00WIB malam (Act)

Baca Juga

Pemkab Lebong Rotasi 6 Kepala Dinas dan 60 ASN
Belum PHO, Pengerjaan Pembangunan Rabat Beton Di Kelurahan Kampung Baru Pasar Manak Sudah Retak
Kurang Dari 12 Jam, Tim Totaici Amankan 1 Terduga Pelaku Curat 
Susul Mantan Sekretaris dan Bendahara, Ketua KPUD Bengkulu Selatan Ditetapkan Tsk Oleh Kejari BS, Adakah Tsk Berikutnya?
Dikontrak Hanya Setahun, P3K Lebong Dituntut Kerja Maksimal
Polres Bengkulu Selatan Laksanakan Apel Gelar Pasukan dan Perlengkapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025
Rugikan Negara Ratusan Juta Mantan Pjs Kades Bungin Mendekam di Tahanan
Buat SKCK di Polres Bengkulu Selatan? Begini Caranya, Baca Penjelasan Berikut Ini!

Baca Juga

Jumat, 14 November 2025 - 18:49 WIB

Pemkab Lebong Rotasi 6 Kepala Dinas dan 60 ASN

Rabu, 12 November 2025 - 11:40 WIB

Belum PHO, Pengerjaan Pembangunan Rabat Beton Di Kelurahan Kampung Baru Pasar Manak Sudah Retak

Selasa, 11 November 2025 - 13:29 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Tim Totaici Amankan 1 Terduga Pelaku Curat 

Jumat, 7 November 2025 - 10:33 WIB

Susul Mantan Sekretaris dan Bendahara, Ketua KPUD Bengkulu Selatan Ditetapkan Tsk Oleh Kejari BS, Adakah Tsk Berikutnya?

Jumat, 7 November 2025 - 10:21 WIB

Dikontrak Hanya Setahun, P3K Lebong Dituntut Kerja Maksimal

Berita Terbaru

Bupati Lebong Azhari mengambil sumpah kepada ASN dalam rotasi jabatan di bulan November 2025

Daerah

Pemkab Lebong Rotasi 6 Kepala Dinas dan 60 ASN

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:49 WIB