Menjaga Sinergitas, Bupati Silaturahmi Bersama Insan Pers

Kamis, 25 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

fajarbengkulu.com, Lebong – Sinergitas mulai terlihat saat Bupati Lebong dan wakil bupati Lebong dalam menjalin silaturahmi dengan insan pers yang bertugas di Kabupaten Lebong pada hari kamis 25/03.

Giat yang dilakukan di area lapangan parkir Kantor Sekretariat Daerah Lebong ini dihadiri oleh kalangan jurnalis cetak, online dan televisi, kemudian dari 2 organisasi media yaitu PWI dan SMSI.

Bupati Lebong Kopli Ansori memberikan apresiasi khusus kepada insan pers yang bertugas di Lebong untuk bertugas secara profesional. Menjaga sinergitas dan tetap menjaga kode etik jurnalistik.

“Dengan silaturahmi ini, semoga kedepanya kejasama dengan media sangat penting, karena media merupakan corong pembangunan di Kabupaten Lebong ini”. Jelas Bupati Lebong.

Kegiatan sinergitas ini juga diharapkan dapat berkelanjutan, supaya ada kesinambungan antara insan pers dengan motor pembangunan kabupaten Lebong yaitu dibagian pemerintahan.
Seperti disampaikan Bupati Lebong bahwa untuk mendapatkan hasil dari bahagia dan sejahtera memang tidak mudah, paling tidak dengan sinergitas yang dibangun akan menuai kerjasama yang baik, dan semua tujuan akan tersampaikan.

Selain dari jurnalis, tampak ikut hadir juga asisten serta dari Kominfo -SP Lebong dan dari beberapa dinas lainnya. (Adh)

Baca Juga

Jaringan Pengedar G4nja Terbongkar, 2 Terduga Melenggang ke Jeruji Besi
Bupati Bengkulu Selatan Lantik Sekda Definitif dan 7 Pejabat OPD Hasil JPTP
Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat
Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah
Pemkab Bongkar Usaha Warem Yang Diduga Tak Punya Izin, Masyarakat Dan Ulama Di BS Dukung Penuh Dan Beri Apresiasi
Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV
Diberi Surat Peringatan Pemkab BS, Pemilik Warem Minta Relokasi Pengalihan Usah Kuliner dan Siap Bongkar Sendiri
Pemuda Muhammadiyah BS Dukung Langkah Pemkab Bongkar Warung Remang, Apdian Utama : Jangan Tebang Pilih!

Baca Juga

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:05 WIB

Jaringan Pengedar G4nja Terbongkar, 2 Terduga Melenggang ke Jeruji Besi

Selasa, 13 Januari 2026 - 10:55 WIB

Bupati Bengkulu Selatan Lantik Sekda Definitif dan 7 Pejabat OPD Hasil JPTP

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:37 WIB

Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat

Minggu, 11 Januari 2026 - 08:39 WIB

Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:35 WIB

Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV

Berita Terbaru

Pegawai pajak yang terjaring KPK

Kriminal

Deretan Harta Oknum Pegawai Pajak yang Terjaring KPK

Senin, 12 Jan 2026 - 06:56 WIB