Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat

Minggu, 11 Januari 2026

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Polres Lebongsigap mengurai kemacetan di Pasar Rakyat

Anggota Polres Lebongsigap mengurai kemacetan di Pasar Rakyat

fajarbengkulu, lebong, – Kemacetan di depan Pasar Rakyat Lebong atau Ex Terminal Muara Aman akhirnya dapat diurai setelah 2 anggota Polres Lebong Satuan Lalu Lintas turun untuk menertibkan kusutnya laju kendaraan pada minggu pagi (11/1/2025) sekira pukul 08.30 WIB.

Di lapangan hanya tampak anggota kepolisian yang mengurai kemacetan yang lumayan meresahkan masyarakat pengguna jalan, sedangkan anggota Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Perhubungan (PUPR-HUB) Lebong sama sekali tidak terlihat ikut serta menertibkan kemacetan yang berlangsung dari pagi hari.

Dikutip dari website resmi Kementrian Perhubungan RI tentang tugas Dinas Perhubungan yang juga menjadi tanggung jawab diantaranya pengaturan lalu lintas di lapangan (terutama pada jam rawan), pengelolaan transportasi publik, pengawasan kendaraan umum (uji KIR, izin operasi), pengembangan infrastruktur (jalan, parkir, halte), dan edukasi masyarakat tentang keselamatan serta transportasi bijak, dengan fokus utama pada aspek operasional dan administratif angkutan umum, sering kali bekerja sama dengan Polisi untuk penegakan hukum yang lebih luas.

Terlepas dari itu, Kapolres Lebong AKBP Agoeng Ramadhani, S.H., S.I.K. melalui Kasatlantas IPTU Hendra Wijaya, SH., MH memberi keterangan sudah menurunkan anggota yang juga sedang melakukan tugas patroli untuk mengurai kemacetan yang berada disekitaran Pasar Rakyat.

“Alhamdulillah, tadi sudah mendapatkan laporan bahwa keadaan lalu lintas di Pasar Rakyat sudah dapat diurai oleh petugas,” jelas Kasat Lantas.(Act)

Baca Juga

Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah
Pemkab Bongkar Usaha Warem Yang Diduga Tak Punya Izin, Masyarakat Dan Ulama Di BS Dukung Penuh Dan Beri Apresiasi
Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV
Diberi Surat Peringatan Pemkab BS, Pemilik Warem Minta Relokasi Pengalihan Usah Kuliner dan Siap Bongkar Sendiri
Pemuda Muhammadiyah BS Dukung Langkah Pemkab Bongkar Warung Remang, Apdian Utama : Jangan Tebang Pilih!
Selamat Datang Kapolsek Seginim IPTU. Walington Sinurat, Selamat Bertugas Di Tempat Yang Baru IPTU. Priyanto SH
Melanggar Perda No 02 Tahun 2018, Pemkab BS Tegas Akan Menutup Warem Berpotensi Mengganggu Ketertiban Masyarakat, Pemilik Di Beri Waktu 3 × 24 Jam Untuk Membongkar!
Rilis Akhir Tahun 2025, Ini Capaian Kasus yang Ditangani Polres Lebong

Baca Juga

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:37 WIB

Tanpa Anggota Dishub, Satlantas Polres Lebong Urai Kemacetan di Pasar Rakyat

Minggu, 11 Januari 2026 - 08:39 WIB

Almanak Merah, Jalan Dari dan Menuju Pasar Rakyat Macet Parah

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:55 WIB

Pemkab Bongkar Usaha Warem Yang Diduga Tak Punya Izin, Masyarakat Dan Ulama Di BS Dukung Penuh Dan Beri Apresiasi

Kamis, 8 Januari 2026 - 22:35 WIB

Komitmen Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polres Bengkulu Selatan Panen Jagung Kuartal IV

Selasa, 6 Januari 2026 - 11:25 WIB

Pemuda Muhammadiyah BS Dukung Langkah Pemkab Bongkar Warung Remang, Apdian Utama : Jangan Tebang Pilih!

Berita Terbaru

Pegawai pajak yang terjaring KPK

Kriminal

Deretan Harta Oknum Pegawai Pajak yang Terjaring KPK

Senin, 12 Jan 2026 - 06:56 WIB